Pembinaan dan Sosialisasi Warisan Budaya di Buleleng

Admin Desa Tamblang, 26 Juni 2025 13:57:06 WITA

Pada hari Kamis, 26 Juni 2025, perwakilan dari desa-desa di Buleleng, termasuk Desa Tamblang, menghadiri rapat pembinaan dan sosialisasi penting mengenai warisan budaya di Wantilan Sasana Budaya, Disbud Buleleng. Acara ini secara khusus membahas pemanfaatan kebudayaan sebagai aset penting yang harus didata dan dilestarikan oleh setiap wilayah.

Artikel Terkini

  • Bulan Bakti Gotong Royong Di Banjar Dinas Kelod Kauh

    14 Mei 2019 09:53:47 WITA
    Bulan Bakti Gotong Royong Di Banjar Dinas Kelod Kauh
    Tamblangnews.Sebagai upaya untuk meningkatkan kembali kebiasaan gotong royong di masyarakat, Pemerintah Desa Tamblang mengawali kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royong (BBGRM) Bulan Mei Tahun 2019 berlokasi di Jl. Lobong Banjar Dinas Kelod Kauh pada Selasa (14/5). Acara di mulai dengan arahan dari Bapak... ..selengkapnya

  • Survey Akreditasi Puskesmas Kubutambahan II

    13 Mei 2019 11:24:59 WITA
    Survey Akreditasi Puskesmas Kubutambahan II
    Tamblangnews.Kamis (26/12) bertempat di Ruang Pertemuan Puskesmas Kubutambahan II, dengan diawali oleh sambutan Tim Surveior Akreditasi FKTP (Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama) dimulai secara resmi penilaian akreditasi di Puskesmas Kubutambahan II. Pada kesempatan ini juga hadir Tim Pendamping. Ak... ..selengkapnya

  • Pedoman dan Tahapan PILKEL Desa Tamblang 2019

    13 Mei 2019 11:10:06 WITA
    Pedoman dan Tahapan PILKEL Desa Tamblang 2019
    Tamblangnews.Diinformasikan kepada seluruh masyarakat desa tamblang bahwa dalam PILKEL Serentak di Kabupaten Buleleng dan akan diadakannya PILKEL di Desa Tamblang Tahun 2019 dengan ini disampaikan bahwa pedoman untuk PILKEL Serentak di Desa Tamblang adalah sebagai berikut https://drive.google.com/&h... ..selengkapnya

  • Pemasangan Tiang Atap Gedung Serba Guna Lila Cita Banjar Dinas Kaja Kauh

    13 Mei 2019 09:57:33 WITA
    Pemasangan Tiang Atap Gedung Serba Guna Lila Cita Banjar Dinas Kaja Kauh
    Tamblangnews.Pemasangan tiang atap gedung serba guna Lila Cita Banjar Dinas Kaja Kauh dilaksnakan pada hari rabu (8/5), Untuk selanjutnya pembangunan akan dilaksanakan secara bertahap, Mengingat bahwa dana untuk pembangunan Gedung tersebut cukup besar maka pelaksanaanya secara bertahap ,adpaun ... ..selengkapnya

  • Rapat Koordinasi Pilkel 2019

    13 Mei 2019 09:36:29 WITA
    Rapat Koordinasi Pilkel 2019
    Tamblangnews.Rapat koordinasi pemilihan perbekel serentak tahun 2019-2024 dan perubahan unit Bumdes yang dihadiri oleh Ir. I Nengah Sudarsana selaku perbekel desa tamblang, BPD, Panitia Pemilihan Perbekel dan Kelian Banjar sewilayah desa tamblang, rapat pemilihan perbekel diadakan untuk menampung as... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Powered by DaysPedia.com
22359pm
Kamis, 8 Mei
6:56am 12:10 7:06pm

Kotak Saran

Lokasi Tamblang

tampilkan dalam peta lebih besar