Audensi Dan Sosialisasi Penanganan Sampah Di SD Negeri 3 Tamblang
Admin Desa Tamblang 04 Juni 2025 12:06:08 WITA
Tamblang, 04 Juni 2025. Pemerintah Desa Tamblang Beserta Satgas Sampah Desa Tamblang Mengunjungi dan melakukan audensi dan Sosialisasi Kepada Siswa SD Negeri 3 Tamblang. Generasi peduli lingkungan dimulai dari sini! Siswa-siswi SDN 3 Tamblang antusias mengikuti sosialisasi cara pemilahan sampah yang benar. Dengan memilah sampah, kita turut menjaga kebersihan, kesehatan, dan keindahan lingkungan Tamblang. Yuk, mulai dari hal kecil!
Komentar atas Audensi Dan Sosialisasi Penanganan Sampah Di SD Negeri 3 Tamblang
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Desa Tamblang Gelar Musdes Khusus, Persetujuan dukungan pengembalian pinjaman KDMP
- Evaluasi Perubahan Ke-2 APBDesa Tahun 2025 Desa Tamblang
- Sosialisasi Evaluasi Perkembangan Desa dan Perlombaan Desa / Kelurahan Tingkat Kabupaten Buleleng Ta
- Memperingati Hari Sumpah Pemuda
- Sosialisasi Pelestarian Naskah Kuno
- Persiapan Awal Pembinaan Lomba Desa Tingkat Kab. Buleleng Tahun 2026
- Monitoring dan evaluasi kegiatan pembinaan bidang kepemudaan di Desa Tamblang
.jpg)
.jpg)
.jpg)
















