Sejarah

  • Sejarah Desa Pakraman Tamblang

    10 Juli 2019 09:01:31 WITA Desa Tamblang
    Sejarah Desa Pakraman Tamblang
    Tamblangnes. Seperti yang telah kami uraikan tadi pada bab pendahuluan, penyusunan ini didasarkan atas dua sumber yaitu berdasarkan Prasasti Sembiran bernomor 351, bertahun 938 I saka, Cuma sayang data sejarahnya hanya sedikit sekali kami dapatkan, sehingga kami harus hubungkan dengan cerita yang bersumber ..selengkapnya

  • Desa Pakraman Tamblang Raih Juara Harapan 1 Lomba Ngelawar

    10 Juli 2019 08:11:57 WITA Desa Tamblang
    Desa Pakraman Tamblang Raih Juara Harapan 1 Lomba Ngelawar
    Tamblangnews. Twin Lake Festival kembali di gelar pada tahun 2019 ini, dalam festival kali ini salah satu lomba yang diadakan adalah lomba ngelawar yang diikuti oleh sembilan (9) Kecamatan yang ada di Kabupaten Buleleng, Kecamatan Kubutambahan sendiri diwakili oleh Desa pakraman Tamblang dan sekaha truna-truni ..selengkapnya

  • Desa Pakraman Tamblang Laksanakan Melasti ke Pura Ponjokbatu

    23 Oktober 2018 15:15:23 WITA Desa Tamblang
    Desa Pakraman Tamblang Laksanakan Melasti ke Pura Ponjokbatu
    Tamblangnews. Desa pakraman tamblang melakukan melasti ke Pura Ponjok Batu dalam serangkaian upacara piodalan purnama kalima di pura desa pakraman tamblang, kegiatan melasti rutin dilaksanakan sehari sebelum puncak acara piodalan di pura desa pakraman tamblang, masyarakat berbondong-bondong ikut mengiringi ..selengkapnya

  • Desa Pakraman Tamblang Laksanakan Melasti ke Pura Ponjokbatu

    23 Oktober 2018 15:12:56 WITA Desa Tamblang
    Desa Pakraman Tamblang Laksanakan Melasti ke Pura Ponjokbatu
    Tamblangnews. Desa pakraman tamblang melakukan melasti ke Pura Ponjok Batu dalam serangkaian upacara piodalan purnama kalima di pura desa pakraman tamblang, kegiatan melasti rutin dilaksanakan sehari sebelum puncak acara piodalan di pura desa pakraman tamblang, masyarakat berbondong-bondong ikut mengiringi ..selengkapnya

  • Piodalan Desa Pakraman Tamblang Digelar 25 Oktober 2018

    23 Oktober 2018 09:59:35 WITA Desa Tamblang
    Piodalan Desa Pakraman Tamblang Digelar 25 Oktober 2018
    Tamblangnews. Piodalan Ageng di Pura Desa Pakraman Tamblang rutin digelar setiap Purnama Kalima. Jelang pelaksanaan karya yang puncaknya dijadwalkan berlangsung pada Purnama Kelima, Rabu (24/10) mendatang, berbagai persiapan sudah mulai dilakukan sejak beberapa minggu terakhir. Diantaranya menyiapkan ..selengkapnya

  • Bapak Bupati dan Wakil Bupati Buleleng Hadiri Undangan Pengabenan Massal Desa Pakraman Tamblang

    18 September 2018 09:48:39 WITA Desa Tamblang
    Bapak Bupati dan Wakil Bupati Buleleng Hadiri Undangan Pengabenan Massal Desa Pakraman Tamblang
    Tamblangnews. Upacara Pitra Yadnya / Ngaben Bersama ( Ngaben Masal ) yang dilaksanakan di Lapangan Rumada,Banjar Dinas Kelod Kauh,Desa Tamblang Kecataman Kubutambahan diikuti 71 Sawe dari 16 dadya .Camat Kubutambahan Drs Made Suyasa,M.Si menyambut hadirnya Bapak Bupati Buleleng ..selengkapnya

  • Tradisi Ngeloang Capah

    19 Juli 2018 13:35:24 WITA Desa Tamblang
    Tradisi Ngeloang Capah
    Tamblangnews. Tradisi ngeloang capah ini sudah berlangsung semenjak jaman dahulu yang biasanya dilaksanakan oleh krama Subak yang ada di desa Tamblang. Capah ini merupakan suatu bentuk tradisi yang bertujuan untuk napetin Tirta yaitu yang berkaitan dengan upacara yang ada di  Pura Ulun Danu ..selengkapnya

  • Kayehan Pengalu

    18 Juli 2018 12:36:50 WITA Desa Tamblang
    Kayehan Pengalu
    Kayehan Pengalu merupakan tempat persinggahan bagi para pedagang yang berasal dari luar desa Tamblang, menurut cerita para orangtua, para pedagang dari luar desa pasti singgah di tempat ini oleh karena itu tempat ini disebut dengan Kayehan Pengalu ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Chat Via WhattsApp

Lokasi Tamblang

tampilkan dalam peta lebih besar